Minggu, 17 Maret 2013

5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan Anda

5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan Anda - AirConditioner (AC) atau pendingin udara sangat berguna dan mampu untuk mendinginkan suatu ruangan yang sangat sejuk. Tapi Apakah Anda tahu efek samping AC bagi kesehatan Anda , berikut 5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan , cekidot :

www.webunic.blogspot.com-5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan Anda
5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan Anda

5 Efek Samping AC Bagi Kesehatan Anda :


1. Kulit Kering
Berlama lama di ruang AC akan mengakibatkan kelembapan kulit Anda memudar dan kulitpun menjadi kering

2. Pernapasa Terganggu
Apabila Anda menggunakan AC berlebihan sangat berbahaya untuk pernafasan dan paru paru Anda, karena beberapa AC bisa mengedarkan kuman mikro organisme yang mengganggu pernafasan.

3. Tubuh Tak Tahan Panans
Sering di ruang AC juga mempunyai efek samping pada tubuh Anda yang cenderung tidak tahan panas ketika musim panas tiba.

4. Gangguan Pada Sendi
Beberapa orang yang terkena AC terkadang cenderung sakit sendi , sendi terasa kaku bahkan sampai sendi sendi bahu dan kepala terasa kaku.

5. Mudah Ngantuk
Pengguna AC biasanya seringkali mudah ngantuk dan mudah lelah saat berada di ruangan AC , intensitas dingin pada AC biasanya menjadikan ANda menguap terus menerus.


◄ Newer Post Older Post ►