Sekarang anak-anak cenderung untuk bisa bermain dengan teknologi yang ada, misalnya saja Playstation dan sejenisnya, untuk bisa membaca serta mendengarkan dongeng anak indonesia sangat jarang sekali bahkan tidak ada waktu bagi mereka untuk mendapatkan informasi dimana mencari sumber untuk membaca dongeng anak indonesia dari internet.
Solusinya adalah dengan mencari blog-blog yang menyuguhkan cerita tentang dongeng anak indonesia di internet. Sebenarnya banyak yang bisa anda lakukan untuk mencari kisah-kisah anak maupun dongeng anak indonesia di internet, Googling saja kata kunci dongeng anak indonesia, dan salah satu blog yang saya favoritkan adalah blog dongeng anak indonesia.
Blog dongeng anak indonesia nantinya akan banyak berisikan cerita-cerita anak dan kisah-kisah yang akan membuat imajinasi anak berkembang serta menanamkan suri tauladan yang baik bagi kehidupannya kelak.
Membaca dan mendengarkan dongeng mungkin sudah tidak biasa lagi jaman sekarang, namun anda harus mengerti bahwa dongeng tidak hanya bisa membuat anak kita menjadi senang hatinya, namun juga dengan mendengarkan dongeng seorang anak akan dilatih daya khayal dan imajinasinya serta anak akan dilatih daya ingat yang tajam akan alur cerita yang kita dongengkan.
Oh ya ngomong-ngomong soal mendongeng, saya dulu punya kesulitan untuk mendongeng di depan anak saya, namun saya paksakan, akhirnya cerita yang saya baca di buku dongeng anak indonesia berhasil saya bawakan kepada anak saya walau bahasanya jauh berbeda dengan apa yang ada dibuku cerita anak tadi..hehehe.
Nah, jika anda kesulitan dalam hal waktu untuk mencari blog yang menyuguhkan tentang dongeng anak indonesia, silahkan anda untuk mengunjungi blog yang saya rekomendasikan untuk mendapatkan artikel seputar dongeng anak indonesia, silahkan saja untuk klik DISINI.