Senin, 07 April 2008

Pengalaman Pertama Menjadi Agen PulsaSuper

Halo rekan blogger dan para pebisnis online di seluruh Indonesia, saya sekarang punya bisnis baru nih. Maksud saya Baru gabung gitu. Bisnis pulsa elektrik. Namanya PulsaSuper
. Saya join melalui teman saya mas Yunus ( saya kok lupa di mana ya ia tinggal ). Ketika itu no handphone saya langsung diaktifkan sebagai Dealer resmi PulsaSuper
. Walaupun saya waktu saya belum mengerti betul bagaimana caranya ia mengaktifkan HP saya. Untuk menjadi Dealer kita harus sediakan uang Rp. 100.000. Sudah termasuk deposite pulsa Rp. 50.000.

Ketika pertama kali join saya langsung lihat deposite saya sebesar Rp.50.000 dan langsung saya gunakan untuk isi pulsa hp saya dan hp istri saya. Kodenya saya belum tahu waktu itu. Masih minta kode untuk transaksi ke mas Yunus. Yang jelas sepengalaman saya melakukan transaksi pertama kali, saya langsung kepincut untuk melakukan deposite pulsa karena beberapa hal :

- Transaksi sangat cepat. Sesuai dengan mottonya Transaksi cepat kurang dari 15 menit.

- Web reporting melalui website PulsaSuper
. Melalui web ini kita bisa melihat perkembangan jaringan yang berada di dalam team kita di PulsaSuper
. Dan bagi sobat yang bergabung bisa donwload brosur-brosur yangh berisi sistem, marketing plan, kode transaksi dll. Tapi ada yang masih disayangkan. Web replika saya ( yang berisi ID saya PB5289 ) di PulsaSuper
belum bisa dipromosikan. Soalnya setiap kali saya buka ( web replika saya : http://www.pulsasuper.com/id/PB5289 ) justru linknya mengarah pada link milik ID PS0001 ( Milik admin Pulsasuper mungkin ).

- Bisa melakukan isi ulang pulsa elektrik di mana saja dan kapan saja. Isi ulang pulsa di PulsaSuper
akan dilayani selama 24 jam penuh dengan tidak ada gangguan sedikitpun ( sepengalaman saya lho )

- Satu Chip untuk semua opertor

Itulah mengapa saya begitu semangat untuk menggeluti bisnis pulsa PulsaSuper
dan akan mencari ribuan bahkan puluhan ribu Agen dan Dealer PulsaSuper
di seluruh Indonesia. Walaupun web replika saya di PulsaSuper belum oke, tapi saya buatkan blog husus untuk mengembangkan dan mempromosikan bisnis baru saya di internet. Nama blognya : http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com
. Saya tidak tahu bagaimana hasilya. Yang penting ada Publikasi di internet.
Apa yang promosikan kalau web replika belum sempurna? Saya ajak rekan yang belum belum gabung untuk mendaftar sendiri. Format untuk daftar sendiri adalah sabgai berikut :

Cara Pendaftaran langsung ke pusat :

UNTUK MENJADI AGEN : Ketik ( kirim SMS Maksudnya ) di Handphone sobat

DAFTAR.A.PB5289.nama.kota.bank
Contoh : DAFTAR.A.PB5289.febriana.Banjar.BCA

UNTUK MENJADI DEALER Ketik :

DAFTAR.D.PB5289.nama.kota.bank
Contoh : DAFTAR.D.PB5289.febriana.Banjar.BCA


kemudian Kirim ke sms center pulsasuper yaitu 081904121222 ( XL ), 085292357222 ( AS ), 08562550222 ( IM3 ),08995085222 ( 3/three )


Bagi sobat yang pengen membaca secara mendetail tentang pulsasuper silahkan baca blog saya di http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com
selanjutnya jangan lupa untuk join. Iya kan?


Itu saja ya, info terkini dari saya. Sekalian lounching blog saya itu lho http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com. Kita ramaikan yuk. Biar cepet naik rangkingnya. Oh ya, di http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com saya gunakan template oke tuh dari blognya mas Rohman Tamplate Unik. Namanya magazine. Sangat oke untuk mengoptimalkan Earning Adsense karena kita bisa letakkan Kode Adsense di tempat yang strategis seperti di atas postingan dan side bar sebelah kanan. Rencana blog http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com akan saya pasangin ( Bahasa apa ini "pasangin" ) kode adsense. Kan adsense udah bisa dan support bahasa Indonesia.

Weleh-weleh, kok jadi ngelantur ke mana-mana ya. Habis dalam satu minggu ini saya kok kehabisan inspirasi ya untuk nulis tentang bisnis online. Dan iniasal nulis lho. Ya karena kangen pengen ketemu sobat blogger aja. semoga aja ndak bosan saya promosiin blog saya yang baru http://pulsa-super-pulsa.blogspot.com.

Eith, tunggu bos!!! Ada info baru dan menyenangkan nich dari saya ( Setidaknya baru bagi saya lah yao ). Pengen tahu banyaknya pengunjung dan dari mana pengunjung blog kita setiap hari? Kita bisa tahu lho dari propensi mana dan negara mana pengunjung blog kita dengan memasukkan image counter seperti di side bar sebelah kanan blog ini. Coba lihat. Oke khan. Pernah lho suatu ketika saya buka blog ini, saya melihat pembacanya ada dari Banjarmasin ( Bang Kumis kale ) dan bahkan ada yang dari Amerika. WWWWOOOW. Blog saya yang "ganteng" ini ternyata bisa juga dibaca oleh rakyat Amerika. Gimana, senang khan. Jadi semangat tuh untuk kasih tips-tisp terkini tentang bisnis online. Makanya daftarkan blog sobat dan masukkan kode imagenya. Cara daftar tinggal klik gambarnya di counter itu. Atau klik di sini


Oke salam sukses dari saya
Mukti Effendi
◄ Newer Post Older Post ►